Hal BESAR di awali dari sesuatu yang kecil. Begitu pula dalam menggapai kesuksesan, tidak ada yang instan semua butuh proses dan perjuangan. Inilah blog mengenai perjalanan, pengalaman, pembelajaran, petunjuk, hidayah dan PERJUANGAN. Semoga kita dapat menggapai kesuksesan hidup di dunia dan akhirat.
banyak memberi banyak menerima
Rabu, 22 September 2010
Cara Connect Status Twitter ke Facebook
Pada dasarnya adalah kita mengkoneksikan akun Twitter kita dengan Akun FB.. INGAT walaupun tu akun berbeda
imel tetep bisa dikoneksikan.. mari kita coba.
Berikut langkah-langkahnya:
1. Ketik kata kunci ini "Facebook Selective Twitter Status" (jgn pake tanda petik ya) di kolom Search
2. Klik pilihan ini "Selective Tweets" lalu klik Go To Aplication / ke Alikasi
3. setelah masuk, isi kolom dengan id Twitter kamu @...... lalu klik SAVE
4. setelah itu masuk ke Applikasi Twitter (masih dlm FB) dgn cara mengklik tulisan "Twitter application" warna biru, tepat dibawah kolom tempat anda mengisi @id twitter and.. ada kan??
5. Nahhh.. kalo ada tulisan ini "Your Facebook & Twitter accounts are connected!" dan tanda centang.?? berarti Akun FB dan Akun Twitter anda sudah terkoneksi dgn baik..
6. Silahkan Centang kotak kecil bertuliskan "Facebook Profile" tunggu beberapa saat loading...muter2 gitu..hehehe sampe selesai. Finish
7. Naahh tugas udah selesai boyy.. tinggal di Coba..haha
8. Silahkan anda buka Akun Twitter dan Coba Bikin Status, lalu anda buka lagi FB anda,, pasti Status Twitter anda nongol di halaman FB
info dari : http://www.facebook.com/topic.php?topic=207&post=361&uid=109922259033161#post361
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar