“Pecinta dunia tidak akan terlepas dari tiga hal:
(1) Kesedihan (kegelisahan) yang terus-menerus,
(2) Kecapekan (keletihan) yang berkelanjutan, dan
(3) Kerugian yang tidak pernah berhenti.”
[Ighâtsatul Lahafân (I/87-88)
Keinginan manusia itu tak ada batasnya, bila diberi satu gunung emas pun akan minta gunung emas yang lain.
jangan turuti keinginan yang hanya membawa kepada nestapa.
Ingat hidup hanya sesaat, habiskan waktu untuk bekal akhirat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar